Skip to main content

Gathering Kompas

Volunter MuDA Creativity 5th Anniversary (Bali,Medan,dan Bandung)



Selamat buat Volunter Kompas MuDA 2011!
(Untuk wilayah Jabodetabek | Denpasar,Bali | Medan,Sumatera Utara | dan Bandung,Jawa Barat)
Ini dia nama-nama MuDAers yang terpilih sebagai volunter Kompas MuDA Batch IV. Mereka terpilih dari sekitar 1.400 pelamar yang berasal dari sembilan kota di Indonesia. Mereka akan menggelar hajatan Kompas MuDA Creativity 5th
Anniversary. Mereka akan bekerja sama menjadi tim yang solid untuk menyukseskan kegiatan itu. Sekali lagi, selamat! Dan juga, selamat bekerja.
Jabodetabek
1. Donafeby Widyani (SMAN 1 Bekasi),
2. Egie Subenlytiono (Unika Atma Jaya),
3. Hany Rosalinie (Unika Atma Jaya),
4. Kezia Jessica (Unika Atma Jaya);
5. Erick Tjitrahardja (Universitas Pelita Harapan),
6. Eufrasia Girinta Adyatmika (Universitas Indonesia),
7. Rhea Margareth Magdalena (Universitas Indonesia),
8. Shally Sabrina (Universitas Indonesia)
9. Fransisca Angela (Universitas Bina Nusantara),
10. Ghea Apriliana (Universitas Paramadina),
11. Gilang Aditya Mulya (SMAN 1 Karawang, Jawa Barat),
12. Joeyanti Amanda (Swiss German University Tangerang)
13. Khairunnisa Usman (SMAN 8),
14. Lutfhan Hadhi Priambodo (Institut Pertanian Bogor),
15. Ranitya Nurlita (Institut Pertanian Bogor);
16. Melinda Permata Sari (Pesantren Modern Ummul Quro Al-Islami Leuwiliang Bogor),
17. Minanty Ayu Prasasty (The London School of Public Relations)
18. Nabila Hasna Viyandri (SMAN 28),
19. Nian Indah Kinanthi Cahyono (SMAN 82),
20. Prabarini Kartika (SMA Plus Pembangunan Jaya),
21. Tiara Hayuningtyas Mulya (SMAN 1 Karawang),
22. Widyaningsih Utami Putri (Universitas Trisakti),
23. Dina Nazli Loviana (Jakarta)
Lihat juga namamu di Kompas MuDA (4/11) hal.36 dan Kompas (5/11) hal.12 . Untuk volunteer Yogyakarta, Surabaya, Palembang, Makassar, dan Semarang akan diumumkan pada rubrik Kompas MuDA mendatang. Jadi, ikuti terus ya! 

pas aku liat ini aku diam mati kutu......gak bisa diungkapkan dengan kata-kata apapun (haghaghga...emang sedikit lebay sih >_<) besoknya tim mudaers call dan ngajakin gathering kompas di xxi lounge plaza senayan. di sana aku dan teman-teman batch 4 dikenalin sama teman-teman magangggers dan volunter di batch lainnya. aku gak nyangka banget, hanya berbekal dari berita yang aku dapetin di koran bekas kantor sekolah pas ngeberesin kantor seusai IQ Club ( maaf aku ambil koran nya 1 lembar....thanks office!!), nyari tau apa itu volunter di labkom, ngajakin temen-temen yang berminat, , bikin cv lalu kirimin ke kompasmuda@gmail.com ngirim emailnya malem-malem di radio. mau tau cv aku? TERENG............

Nama        : Melinda Permata Sari
TTL        : Tangerang, 17 Mei 1994
Agama        : Islam
Alamat        : Citra Raya jalan Serdang Asri 2 Blok C 02 No 28/09 Panongan Tangerang
Hobi        : menulis di blog, membaca buku motivasi ataupun novel, dan menggambar
Email        : Melinda_red@yahoo.co.id/ Melindandanda@gmail.com
No HP        : .......
Sekolah    : Pesantren Modern Ummul Quro Al-Islami, Banyusuci Leuwimekar Leuwiliang Bogor
Pengalaman berorganisasi    :
Ketua bagian perpustakaan ISPI (Ikatan Santri Putri) Masa Bhakti 2011-2012
Anggota DIKLATNAS (Pendidikan & Pelatihan Nasional) KKP NU 2011-2012
Ketua Majalah sekolah (MISSI) 2011-2012
Penyiar Radio 107,8 UQI FM
Anggota jurnalistik IQ club
Anggota IT Cyber Club
Anggota Pasukan Khusus Pramuka
Ketua acara SILVER QUEEN Sekolah
Wakil ketua Member Show, tahun 2010
Panitia Pergantian Pengurus Masa Bhakti 2010-2011
Panitia Konsolidasi 13, tahun 2009
Panitia PORSENI 17 (Pekan Olahraga dan Seni)
Wakil ketua SANLAT, MUNADI ( Pesantren Kilat, Komunitas Dakwah Islami)

Mengapa MuDA memilih aku?
Dari dulu aku tertarik dengan semua acara KOMPAS MuDA karena aku aktif dan banyak bergaul dibidang jurnalistik. Aku yakin mampu menjadi volunter MuDA dengan talent dan kemauan yang kuat. Menurutku MuDA membutuhkan pelajar sepertiku.

aku ucapkan terima kasih buat kantor sekolah yang udah menyimpan koran bekas di meja kantor hehehe, penanggung jawab lab yang udah ngizinin ngebrowsing Thanks... Bang Indra :), radio uqi fm yang ngasih fasilitas untuk menggunakan email.temen-temen yang udah suport aku banget sampe ngedadanin buat acara ini.....code dress bernuansa yang ok friends. wali kelas yang memberi kesempatan untuk bisa ikut gathering perdana ini.
pokoknya makasih banget buat PM UQI. :)  yang memberikan ku banyak pengalaman sehingga aku bisa terpilih. sekarang aku minta doa temen-temen semoga ja acara volunter gak bentrok sama acara-acara di pesantren, aMIN ^_^

" BERMIMPILAH, MAKA TUHAN AKAN MEMELUK MIMPI-MIMPIMU"

penglaman yang aku dapet pada hari itu: 
1. pertama kali naik kereta api ( norak banget)
2. pertama kali naik bus way (lagian gak pernah jadi)
3. pertama kali terpilih kayak gini
4. Deelel DAH>>>>>

thanks juga buat kompas muda yang sudah ngasih aku kesempatan, pengalaman yang berharga, termasuk tiket gratis nonton heheheheh 
lumayan tiket gratis






dan buat my beloved sizta yang udah nemenin disana dan jemput aku 

 

Comments

Popular posts from this blog

Better Than Love

Ini lagunya Sinna Sherina Munaf, liriknya dalem banget ^^. blogger tau film "Petualangan Serina"? ya...di film itu namanya Sherina M. Darmawan..... "M"nya apa? tau gak? M-nya itu "MELINDA"( haha...jangan percaya!!!). aku nge-fans sama Sherina. dia hebat banget, waktu umurnya masih sangat dini, doi udah nyanyi bareng Westlife (bisa dibilang boyband yang pada zamannya lagi naik daun). semua lagunya okok banget...temasuk yang satu ini :) Seemed impossible, seemed absurd I didn’t even know you before Kept my distance, closing in I don’t mind caressing your skin What did you say, what did you do? Somehow i feel i’m enchanted by you Flying high on a mountain high Suddenly you look as bright as the sky Something old, something new Something i didn’t thought could be true Have I forgotten or have I never Felt like this as light as a feather Not interested in love, but i’m attracted to you I hope that you feel the same way too A little too fast b

posisi bayi melintang, plasenta previa, terlilit tali pusat, tapi bisa lahiran normal?

Bismillah, kita mulai aja ya ceritanya, mumpung baby Nala sedang tidur nih hihi. Sebelumnya, apa kabar para pengantin baru, bumil atau siapapun yg baca postingan ini. Sebenarnya ini lebih ke sharing pengalaman sebagai pengantin baru yg kemudian hamil dan melahirkan. Btw, buat kamu yg pengantin baru dan belum dpt momongan jangan khawatir dan terburu-buru pingin cepet punya momongan ya, jrk normal nikah ke hamil itu maksimalnya 1 thn koq, kalo lebih dari itu tpi blm hamil jg baru cek ke dokter ya. jadi inget dlu tiap tgl mens deg2an karna takut haid wkwk, maklum dlu rasanya mau cepet2 aja. apalagi liat temen2 yg nikahnya gak jauh beda sama kita dan lgsg dikasih "titipan" olehNya, dan tiap tahu kalo haid lgsg agak kecewa gitu rasanya, ada yg gini juga ga? Toss kita sama hihihi. Tapi ternyata ketika sudah hamil, hal itu tidak semudah pertanyaan "kapan?" dari orang-orang sekitar, pokoknya selagi belum "dititipkan" nikmatin pacaran berdua dulu sama suami ya

Persalinan lancar berkah doa asmaul husna

Sorry too late to post hihi,  now day nala lg kuat bgt nennya dan mulai gak mau ditaro di kasur meskipun udh ngantuk wkwkw. Doa kan semoga aku dan nala sehat terus ya,  biar bisa berbagi cerita di blog sebisa mungkin hihi. Bismillah, lanjut ke cerita persalinan. Seperti yang aku ceritakan di postingan sebelumnya,  di usia kandungan 38 weeks aku mulai merasakan mulas. Awalnya gak ada pikiran bahwa itu adalah awal mula kontraksi. apalagi semalam aku memang makan makanan pedas, wajar saja kalo pagi ini perut mules banget rasanya. ketika ke toilet setelah MCK ada lendir darah yang keluar. Setahuku itu adalah salah satu hal yang menandakan dekatnya waktu persalinan. Meski perkiraan dokter HPLnya pertengahan november, tapi hari itu juga tgl 2 november aku lgsg periksa. Pagi itu rasa mulas masih nggak seberapa, muncul hilang dengan jarak yang nggak begitu dekat. "oh kontraksi gini doang toh, kaya sakit diare" gumamku dalam hati. (Ternyata tidak semudah itu fergusooo) Drama di mulai